Connect with us

Gadget

Pasang Smartfren di Redmi 6A

Published

on

Seperti halnya Xiaomi Redmi 4A dan Redmi 5A, produk terbaru Xiaomi yaitu Redmi 6A juga mendukung untuk operator Smartfren. Bagaimanakah cara pasang Smartfren di Redmi 6A ?

Untuk menggunakan Smartfren silakan pasang kartu sim di slot yang tersedia. Redmi 6A mengusung sistem non hybrid. Sehingga bisa dipasangi 2 simcard + 1 sdcard. Sedikit perbedaan dengan Redmi 5A adalah arah pemasangan kartu simcard. Jika Redmi 5A memasangnya arahnya kebawah sedangkan Redmi 6A arahnya keatas.

Pasang Smartfren di Redmi 6A

 

Setelah dipasang, silakan nyalakan ponsel. Pengaturan telepon harus diutak atik terlebih dahulu untuk memasang kartu Smartfren di Redmi 4A dan Redmi 5A. Namun berbeda dengan Redmi 6A. Otomatis jaringan dan internet Smartfren menyala tanpa disetting terlebih dahulu. Volte juga langsung menyala dengan ditandai dengan adanya tulisan Volte.

Advertisement

Pasang Smartfren di Redmi 6A

Apakah memakai Smartfren lebih kencang? Sebenarnya semua tergantung posisi dan kondisi. Bulan lalu Smartfren di tempat saya sangat kencang, namun belakangan ini sering tersendat-sendat. Jadi tidak selalu stabil.

Semoga Bermanfaat

Gadget

Cara Memilih Laptop dengan Bijak Sesuai Kebutuhan Anda

Published

on

Dalam menghadapi berbagai pilihan laptop di pasaran, membuat keputusan yang bijak sesuai dengan kebutuhan pribadi adalah langkah penting. Berikut adalah panduan untuk membantu Anda memilih laptop yang tepat. (lebih…)

Continue Reading

Gadget

Tips Agar CD dan DVD Awet

Published

on

Jaman sekarang penggunaan CD ataupun DVD sudah langka. Kebanyakan memakai flash drive, hardisk portable ataupun cloud. Namun bagaimana cara merawat CD atau DVD jika masih mempunyai koleksinya baik berisi data ataupun video. (lebih…)

Continue Reading

Gadget

Cara Rekam Audio di Mixer Ashley

Published

on

Salah satu mixer audio yang harganya cukup terjangkau adalah Ashley. Salah satu fitur yang dimiliki mixer tersebut adalah kemampuan untuk merekam audio langsung ke flashdisk. Sehingga tidak diperlukan lagi laptop atau recorder untuk merekam. Berikut ini cara rekam audio di Mixer Ashley. (lebih…)

Continue Reading