Connect with us

Aplikasi

Remote Spotify

Published

on

Salah satu fitur Spotify adalah Spotify Connect, dimana pengguna dapat mengendalikan atau remote Spotify di device lain melalui ponsel atau laptop, asalkan login dengan username yang sama.

Remote Spotify

Kali ini saya mencoba fitur remote Spotify dengan menggunakan dua buah ponsel. Ponsel pertama untuk remote dan ponsel kedua dipasang di speaker aktif. Kedua ponsel harus online dan login dengan akun yang sama.

  • Nyalakan aplikasi Spotify di semua ponsel. Ambil ponsel pertama yang digunakan sebagai remote. Di bagian bawah aplikasi Spotify akan terlihat tulisan “Perangkat Tersedia”.

remote spotify

  • Tekan “Perangkat Tersedia”, akan telihat perangkat Anda yang saat itu sedang online. Pilih perangkat dimana suara akan muncul, disini saya memakai Andromax-C sebagai ponsel kedua yang tersambung ke speaker aktif.

remote spotify 2

  • Saat Anda play lagu di ponsel pertama maka suara akan muncul di ponsel kedua.

remote spotify 3

Selain memakai dua ponsel, dapat juga memakai komputer dan ponsel. Komputer untuk remote dan ponsel untuk yang tersambung di speaker aktif. Saat device lain online maka di sebelah kanan aplikasi akan muncul pilihan perangkat. Silakan pilih perangkat dimana suara akan muncul.

remote spotify 4

Semoga Bermanfaat

Advertisement

Aplikasi

Cara Keluar Dari Fullscreen di Google Play Games PC

Published

on

Sejak beberapa waktu lalu Google memperkenalkan Google Play Games versi PC. Walau masih beta, platform ini memungkinkan pengguna untuk menikmati permainan Android di PC tanpa memerlukan emulator. Jika kamu memainkan game dengan Google Play Games biasanya akan langsung fullscreen. Nah bagaimanakah cara keluar dari fullscreen di Google Play Games PC. (lebih…)

Continue Reading

Aplikasi

Cara Memasukkan Tanda Tangan di Microsoft Word

Published

on

Tanda tangan merupakan salah satu elemen penting dalam banyak dokumen, terutama dokumen-dokumen yang memerlukan keaslian dan keabsahan. Microsoft Word adalah salah satu program pengolah kata yang populer dan sering digunakan untuk membuat berbagai jenis dokumen. Jika Anda ingin menambahkan tanda tangan Anda ke dokumen Word tanpa perlu menggunakan aplikasi tambahan, berikut adalah cara melakukannya dengan mudah. (lebih…)

Continue Reading

Aplikasi

Tips Untuk Ponsel Yang Tidak Bisa Lagi Memakai Whatsapp

Published

on

Apabila Anda masih mempunyai ponsel android yang memakai sistem operasi lawas dibawah 5.0 maka mulai 24 Oktober 2023 tidak bisa lagi memakai Whatsapp. Saya mempunyai sebuah tablet lawas yang terinstall Whatsapp. Kini mulai ada peringatan bahwa Whatspp tidak bisa dipakai di tablet tersebut kedepannya. Jika ponsel Anda tidak lagi mendukung WhatsApp karena perangkat atau sistem operasi Anda terlalu ketinggalan zaman, ada beberapa langkah yang bisa Anda pertimbangkan: (lebih…)

Continue Reading